Penyerahan SK Akreditasi Prodi TMM, TBIND, PIAUD

Telah dilaksanakan penyerahan SK Akreditasi Prodi TMM, TBIND, PIAUD pada Tanggal 09 September 2020 pukul 14.00 Wib Sampai dengan selesai. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang Rektor. Dimana kegiatan ini juga dihadiri Wakil Rektor 1, Dekan Tarbiyah, Ketua LPM, Sekretaris LPM, Kapus APM, Kapus Pengembangan Dosen dan Ketua Prodi TMM, TBIND, PIAUD. Dalam penyerahan ini Rektor memberikan apresiasi kepada Prodi TMM, TBIND dan PIAUD. Kemudian Rektor menghimbau kepada seluruh Fakultas, Lembaga dan Civitas Akademika IAIN Curup siap bahu membahu dan bersinergi dalam mengembangkan dan memajukan kampus ini, sesuai dengan harapan bersama yang telah dituangkan dalam Rip, Renstra dan Renop kita. Harapan besar juga disampaikan oleh bapak Rektor terkait dengan rancangan percepatan kemajuan kampus kita dimana basis data kita akan dialihkan secara online

  • slot gacor 2024slot danatogelmarket1slot danasigma168